You are here:    Home      Klinik      RS JIH Yogyakarta

RS JIH Yogyakarta

Sejarah Rumah Sakit “JIH”

Awal mulanya rumah sakit ini bernama Jogja International Hospital. Rumah Sakit “JIH” didirikan oleh Yayasan Badan Wakaf Universitas Islam Indonesia (YBW UII) yang pengelolaannya diserahkan kepada PT Unisia Medika Farma (PT UMF). PT UMF didirikan berdasarkan Akta Pendirian PT UMF No: 33 tanggal 24 Februari 2005, dan telah mendapatkan pengesahan dari Departemen Hukum dan HAM RI No C-17298 HT.01.01.TH 2005 tanggal 22 Juni 2005, dan telah diumumkan dalam Lembaran Berita Negara No 84 tahun 2005 Tambahan Lembaran No 11273, termasuk didalamnya Jogja International Hospital sebagai Unit Usaha PT UMF.

 

Visi & Misi JIH

VISI

Terwujudnya Rumah Sakit “JIH” sebagai rumah sakit rahmatan lil’alamin melalui komitmen pada layanan kesehatan bertaraf internasional berdasarkan nilai-nilai Islami.

MISI

Rumah Sakit “JIH” memiliki misi :

1. Membangun institusi Islami di bidang pelayanan kesehatan untuk mengabdi dan mencari ridha Allah SWT;

2. Mengembangkan layanan prima yang fokus pada kebutuhan dan kenyamanan pasien didukung dengan teknologi standar internasional;

3. Membangun modal insani yang terampil, professional, dan kompeten berdasar nilai-nilai Islami.

 

Jadwal Praktik Dokter RS JIH Yogyakarta

Jadwal Praktik Dokter Spesialis Anak

Untuk Info lebih lanjut dan jadwal praktik dokter spesialis anak di RS JIH Yogyakarta silahkan klik nama dokter.

Dewi.Me

Berisikan catatan pribadi, bersama keluarga, dan rekan-rekan berbagai informasi. Mengumpulkan serpihan hal yang menarik seputar Keluarga, Kesehatan, Pendidikan, Makanan, dan Kecantikan. Bersama-sama meningkatkan kualitas keluarga Indonesia.

Kategori Artikel