RS Pertamina Bintang Amin berawal dari Rumah Sakit Bintang Amin yang didirikan pada 14 Februari 2008. Rumah sakit ini bagian dari Universitas Malahayati dengan surat izin operasional Menteri Kesehatan RI Nomor HK.07.06/III/3665/08.. Sehingga rumah sakit ini juga dikenal dengan nama RS Malahayati.
Visi :
Menjadi Rumah Sakit berwawasan Islami dengan pelayanan prima 2025, pusat pendidikan berkualitas dalam membangun generasi khairuummah.
Misi :
- Pelayanan kesehatan profesional berdasarkan nilai-nilai
- Mengembangkan manajemen mutu rumah sakit yang professional.
- Memegang teguh etika rumah sakit,etika kedokteran serta menjunjung tinggi nilai-nilai
- Melaksanakan penelitian dan pendidikan kedokteran, keperawatan dan bidang kesehatan lainnya secara
- Mengembangkan sarana dan prasarana Rumah Sakit sesuai dengan perkembangan dan tuntutan Ilmu Pengetahuan dan
- Membangun Loyalitas bersama melalui semangat kerja Good Corporate Goverment.
- Melaksanakan pengabdian pada masyarakat baik promotif, preventif, kuratif, maupun rehabilitatif.
Tujuan :
- Mewujudkan pelayanan kesehatan yang bermutu, profesional dengan mengutamakan keselamatan pasien.
- Mewujudkan Rumah Sakit sebagai jejaring pendidikan.
- Terbentuknya tenaga profesional dan handal yang istiqomah dalam pelayanan rumah sakit, pendidikan dan penelitian.
- Mewujudkan terselenggaranya proses pembelajaran di bidang pengetahuan kesehatan, ketrampilan dan prilaku yang islami.
- Terselenggaranya pelayanan kesehatan yang bernuansa islami, La Prima (Layanan, Profesional, Ikhlas, Mutu dan Antusias) dengan menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
- Menjadi Rumah Sakit rujukan bagi rumah sakit swasta di Provinsi Lampung.